Pleno HIMPAUDI se-Kecamatan Padas: Tingkatkan Sinergi dan Kualitas PAUD
Padas, 6 Maret 2025 – Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (HIMPAUDI) se-Kecamatan Padas menggelar pleno di Desa Pacing pada Kamis (6/3) pukul 10.00 WIB. Pertemuan ini bertujuan untuk memperkuat koordinasi, meningkatkan kualitas pendidikan anak usia dini, serta membahas program kerja ke depan. Semangat kebersamaan dan dedikasi tinggi para pendidik diharapkan mampu membawa perubahan positif bagi dunia PAUD di Kecamatan Padas...